SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 37
Penyusunan HPS PengadaanBarang/Jasa Dr. PramadhyaBachtiar, M.Kes
DEFINISI HPS/O’E adalah perkiraan biaya atas pekerjaan barang/jasa sesuai dengan syarat-syarat yang ditentukan dalam dokumen pemilihan penyedia barang/jasa,  dikalkulasikan secara keahliaan dan berdasarkan data yang dapat dipertanggung-jawabkan Perkiraan biaya menurut National Estimating Society-USA adalah seni memperkirakan (the art of approximating) kemungkinan jumlah biaya yang diperlukan untuk suatu kegiatan yang didasarkan atas informasi yang tersedia pada waktu itu
MENGAPA UNTUK PENGADAAN BARANG/JASA DIPERLUKAN HPS?  APA TIDAK CUKUP DENGAN INFORMASI DANA YANG TERCANTUM DALAM DOKUMEN ANGGARAN ?
FUNGSI HPS/O’E ,[object Object]
Mengecek kecukupan dana dalam hubungannya dengan perubahan harga satuan barang/jasa
Sebagai dasar bagi penetapan nilai nominal jaminan penawaran (1-3% dari HPS)
Sebagai acuan menetapkan harga satuan timpang yang nilainya lebih besar dari 110% dari HPS,[object Object]
Untuk menetapkan tambahan nilai jaminan pelaksanaan, untuk penawaran kurang dari 80% dari HPS, dinaikan SEKURANG-KURANGNYA prosentase jaminan pelaksanaan dikalikan dengan 80% HPS,[object Object]
HPS/O’E dikalkulasikan secara keahlian berdasarkan data yang dapat dipertanggung-jawabkan, disusun oleh panitia/pejabat pengadaan, disahkan pejabat pembuat komitmen
Nilai total HPS/O’E tidak bersifat rahasia (diumumkan pada saat acara penjelasan dokumen pengadaan), tetapi rincian HPS rahasia
HPS/O’E sudah memperhitungkan Pajak Pertambahan Nilai, overhead & profit, tetapi tidak boleh memperhitungkan PPh, biaya lain-lain/tidak terduga,[object Object]
Mata RantaiPerdagangan  +Nilai Tambah             +Nilai Tambah             +Nilai Tambah  PABRIKAN DISTRIBUTOR PENGECER PELANGGAN   + Keuntungan              + Keuntungan           + Keuntungan Sumber Utama Sumber Sekunder
KeuntungandanKerugiandariSumberUtama (Pabrikan)
KeuntungandanKerugiandariSumberSekunder
NilaiTambah yang diberikanoleh DISTRIBUTOR atau PENGECER Utilitas waktu. Menjembatani waktu produksi dan waktu keperluan pelanggan, dan memberikan jaminan pengiriman lebih tepat waktu; Utilitas tempat. Penyimpanan, angkutan, dan penyesuaian dengan tempat keperluan pelanggan; Fasilitas pembayaran. Cara dan waktu pembayaran dapat dirundingkan dengan lebih fleksibel. Layanan prajual, selama penjualan, dan purnajual. Fasilitas kenyamanan pembelian. Distributor atau pengecer dapat menyediakan berbagai jenis barang atau pembelian dalam jumlah kecil
Bagaimana Sistem Pengiriman, Bongkar Muat, dan Penerimaan Barang?
International Commercial Terms (Incoterms 2000) EXW (Ex Works), penyerahan barang di gudang penjual. Memperhitungkan semua biaya yang timbul atas perpindahan barang dari gudang penjual sampai gudang  pembeli ,[object Object]
Biaya pengangkutan dan bongkar muat mulai dari pintu gudang penjual, ke pelabuhan, sampai ke gudang pembeli;
Biaya pengurusan administrasi pengeluaran barang  dan shipping document serta bea masuk atas barang (bila impor)
Premi asuransiFree Carrier (FCA), hampir sama dengan Ex Works hanya tempat penyerahan barang di gudang pengangkut ,[object Object]
Biaya bongkar muat mulai dari tempat yang disepakati, pengangkutan ke pelabuhan, pengangkutan sampai ke gudang pembeli;
Biaya pengurusan administrasi pengeluaran barang  dan shipping document serta bea masuk atas barang (bila impor)
Premi asuransi,[object Object]
Biaya pemuatan ke dalam kapal, pengangkutan dan bongkar muat mulai dari kapal sampai ke gudang pembeli;
Biaya pengurusan administrasi pengeluaran barang  dan shipping document serta bea masuk atas barang (bila impor)
Premi asuransiFree on Board (FOB), penyerahan barang dilakukan di atas kapal pengangkut ,[object Object]
Biaya pengangkutan dari pelabuhan muat, bongkar muat di pelabuhan tujuan, pengangkutan dan bongkar muat sampai ke gudang pembeli;
Biaya pengurusan administrasi pengeluaran barang  dan shipping document serta bea masuk atas barang (bila impor)
Premi asuransi,[object Object]
Biaya bongkar dari kapal ke dermaga, pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
Bea masuk atas barang (bila impor)
Premi asuransiCost, Insurance and Freight (CIF), sama dengan CFR kecuali tidak ada kewajiban membayar premi asuransi. ,[object Object]
Biaya bongkar dari kapal ke dermaga , pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
Bea masuk atas barang (bila impor),[object Object]
Biaya bongkar dari kapal ke dermaga, pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
Biaya formalitas ekspor (biaya pengeluaran barang dari pelabuhan penjual)
Bea masuk atas barang (bila impor)

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Materi 5. perencanaan pengadaan
Materi 5. perencanaan pengadaanMateri 5. perencanaan pengadaan
Materi 5. perencanaan pengadaanMikhail Rasyid
 
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJMitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJKhalid Mustafa
 
Bahan sosialisasi pbj desa 2020pdf
Bahan sosialisasi pbj desa 2020pdfBahan sosialisasi pbj desa 2020pdf
Bahan sosialisasi pbj desa 2020pdfPemdes Seboro Sadang
 
Materi 7 pelaksanaan pbj melalui swakelola versi 4
Materi 7   pelaksanaan pbj melalui swakelola versi 4Materi 7   pelaksanaan pbj melalui swakelola versi 4
Materi 7 pelaksanaan pbj melalui swakelola versi 4Nurul Angreliany
 
1. soal try out pbjp v.2
1. soal try out pbjp v.21. soal try out pbjp v.2
1. soal try out pbjp v.2Syibral Malasyi
 
Materi 8 pelaksanaan pbj melalui penyedia - versi 4 (1)
Materi 8   pelaksanaan pbj melalui penyedia - versi 4 (1)Materi 8   pelaksanaan pbj melalui penyedia - versi 4 (1)
Materi 8 pelaksanaan pbj melalui penyedia - versi 4 (1)Nurul Angreliany
 
Contoh sk-panitia-penghapusan
Contoh sk-panitia-penghapusanContoh sk-panitia-penghapusan
Contoh sk-panitia-penghapusanadho slenge
 
Contoh matrik jadwal pelaksanaan program
Contoh matrik jadwal pelaksanaan programContoh matrik jadwal pelaksanaan program
Contoh matrik jadwal pelaksanaan programImam Suyanto
 
Pengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiPengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiKhalid Mustafa
 
pengertian penatausahaan Barang Milik Daerah
pengertian penatausahaan Barang Milik Daerahpengertian penatausahaan Barang Milik Daerah
pengertian penatausahaan Barang Milik Daerahyudi prihanto
 
Tata CAra Pembuatan Surat Keputusan
Tata CAra Pembuatan Surat KeputusanTata CAra Pembuatan Surat Keputusan
Tata CAra Pembuatan Surat KeputusanFre Marhaban
 
Materi 02 Persiapan Pengadaan Barang/Jasa 1
Materi 02 Persiapan Pengadaan Barang/Jasa 1Materi 02 Persiapan Pengadaan Barang/Jasa 1
Materi 02 Persiapan Pengadaan Barang/Jasa 1Massaputro Delly TP
 
Tata Cara Penilaian Angka Kredit JF PPBJ
Tata Cara Penilaian Angka Kredit JF PPBJTata Cara Penilaian Angka Kredit JF PPBJ
Tata Cara Penilaian Angka Kredit JF PPBJNurul Angreliany
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Khalid Mustafa
 
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)Rahmat Navis
 
14. inspektorat-materi-pengawasan-desa
14. inspektorat-materi-pengawasan-desa14. inspektorat-materi-pengawasan-desa
14. inspektorat-materi-pengawasan-desasayaperempuan
 
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen PerbendaharaanTata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen PerbendaharaanAhmad Abdul Haq
 
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa PemerintahSoal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa PemerintahTrust Tour And Travel
 

Mais procurados (20)

Materi 5. perencanaan pengadaan
Materi 5. perencanaan pengadaanMateri 5. perencanaan pengadaan
Materi 5. perencanaan pengadaan
 
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJMitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
 
Bahan sosialisasi pbj desa 2020pdf
Bahan sosialisasi pbj desa 2020pdfBahan sosialisasi pbj desa 2020pdf
Bahan sosialisasi pbj desa 2020pdf
 
Materi 7 pelaksanaan pbj melalui swakelola versi 4
Materi 7   pelaksanaan pbj melalui swakelola versi 4Materi 7   pelaksanaan pbj melalui swakelola versi 4
Materi 7 pelaksanaan pbj melalui swakelola versi 4
 
1. soal try out pbjp v.2
1. soal try out pbjp v.21. soal try out pbjp v.2
1. soal try out pbjp v.2
 
Materi 8 pelaksanaan pbj melalui penyedia - versi 4 (1)
Materi 8   pelaksanaan pbj melalui penyedia - versi 4 (1)Materi 8   pelaksanaan pbj melalui penyedia - versi 4 (1)
Materi 8 pelaksanaan pbj melalui penyedia - versi 4 (1)
 
Contoh sk-panitia-penghapusan
Contoh sk-panitia-penghapusanContoh sk-panitia-penghapusan
Contoh sk-panitia-penghapusan
 
Contoh matrik jadwal pelaksanaan program
Contoh matrik jadwal pelaksanaan programContoh matrik jadwal pelaksanaan program
Contoh matrik jadwal pelaksanaan program
 
Pengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiPengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa Konsultansi
 
pengertian penatausahaan Barang Milik Daerah
pengertian penatausahaan Barang Milik Daerahpengertian penatausahaan Barang Milik Daerah
pengertian penatausahaan Barang Milik Daerah
 
Tata CAra Pembuatan Surat Keputusan
Tata CAra Pembuatan Surat KeputusanTata CAra Pembuatan Surat Keputusan
Tata CAra Pembuatan Surat Keputusan
 
Materi 02 Persiapan Pengadaan Barang/Jasa 1
Materi 02 Persiapan Pengadaan Barang/Jasa 1Materi 02 Persiapan Pengadaan Barang/Jasa 1
Materi 02 Persiapan Pengadaan Barang/Jasa 1
 
Materi sosialisasi dak 2022
Materi sosialisasi dak 2022Materi sosialisasi dak 2022
Materi sosialisasi dak 2022
 
Tata Cara Penilaian Angka Kredit JF PPBJ
Tata Cara Penilaian Angka Kredit JF PPBJTata Cara Penilaian Angka Kredit JF PPBJ
Tata Cara Penilaian Angka Kredit JF PPBJ
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
 
UMAN (1).docx
UMAN (1).docxUMAN (1).docx
UMAN (1).docx
 
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
 
14. inspektorat-materi-pengawasan-desa
14. inspektorat-materi-pengawasan-desa14. inspektorat-materi-pengawasan-desa
14. inspektorat-materi-pengawasan-desa
 
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen PerbendaharaanTata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
 
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa PemerintahSoal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Soal dan Jawaban Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
 

Destaque

Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Khalid Mustafa
 
Pengadaan Langsung dan Swakelola Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Pengadaan Langsung dan Swakelola Pengadaan Barang dan Jasa PemerintahPengadaan Langsung dan Swakelola Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Pengadaan Langsung dan Swakelola Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintahpublicprocurementinstitute
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Khalid Mustafa
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Khalid Mustafa
 
Penyusunan hps pengadaan barang
Penyusunan hps pengadaan barangPenyusunan hps pengadaan barang
Penyusunan hps pengadaan barangMohamad Iqbal
 
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Khalid Mustafa
 
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01EnvaPya
 
Metode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMetode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMrisqiW
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa LainnyaPelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa LainnyaKhalid Mustafa
 
Pelaksanaan pengadaan barang jasa dengan swakelola
Pelaksanaan pengadaan barang jasa dengan swakelolaPelaksanaan pengadaan barang jasa dengan swakelola
Pelaksanaan pengadaan barang jasa dengan swakelolaIrman Gapur
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 2 (Materi 3)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 2 (Materi 3)Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 2 (Materi 3)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 2 (Materi 3)Khalid Mustafa
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)Khalid Mustafa
 
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Khalid Mustafa
 
Resiko Hukum Pengadaan Barang Jasa Pemerintah
Resiko Hukum Pengadaan Barang Jasa PemerintahResiko Hukum Pengadaan Barang Jasa Pemerintah
Resiko Hukum Pengadaan Barang Jasa PemerintahZainul Ulum
 
Pengadaan Barang dan Jada Desa
Pengadaan Barang dan Jada DesaPengadaan Barang dan Jada Desa
Pengadaan Barang dan Jada DesaFormasi Org
 

Destaque (20)

Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Perpres No. 4 tahun 2015
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Perpres No. 4 tahun 2015Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Perpres No. 4 tahun 2015
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Perpres No. 4 tahun 2015
 
8. tata cara evaluasi penawaran
8. tata cara evaluasi penawaran8. tata cara evaluasi penawaran
8. tata cara evaluasi penawaran
 
E katalog
E katalogE katalog
E katalog
 
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
 
Pengadaan Langsung dan Swakelola Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Pengadaan Langsung dan Swakelola Pengadaan Barang dan Jasa PemerintahPengadaan Langsung dan Swakelola Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
Pengadaan Langsung dan Swakelola Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
 
Penyusunan hps pengadaan barang
Penyusunan hps pengadaan barangPenyusunan hps pengadaan barang
Penyusunan hps pengadaan barang
 
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
 
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
Ppbj modul02materi02ver-140414210001-phpapp01
 
Metode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMetode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaran
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa LainnyaPelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
 
Pelaksanaan pengadaan barang jasa dengan swakelola
Pelaksanaan pengadaan barang jasa dengan swakelolaPelaksanaan pengadaan barang jasa dengan swakelola
Pelaksanaan pengadaan barang jasa dengan swakelola
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 2 (Materi 3)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 2 (Materi 3)Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 2 (Materi 3)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 2 (Materi 3)
 
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
Persiapan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Bagian 1 (Materi 2)
 
Flow satker
Flow satkerFlow satker
Flow satker
 
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
 
Pelaksaan Pengadaan Barang, Jasa Konstruksi, Jasa Lainnya, dan Jasa Konsultansi
Pelaksaan Pengadaan Barang, Jasa Konstruksi, Jasa Lainnya, dan Jasa KonsultansiPelaksaan Pengadaan Barang, Jasa Konstruksi, Jasa Lainnya, dan Jasa Konsultansi
Pelaksaan Pengadaan Barang, Jasa Konstruksi, Jasa Lainnya, dan Jasa Konsultansi
 
Resiko Hukum Pengadaan Barang Jasa Pemerintah
Resiko Hukum Pengadaan Barang Jasa PemerintahResiko Hukum Pengadaan Barang Jasa Pemerintah
Resiko Hukum Pengadaan Barang Jasa Pemerintah
 
Pengadaan Barang dan Jada Desa
Pengadaan Barang dan Jada DesaPengadaan Barang dan Jada Desa
Pengadaan Barang dan Jada Desa
 

Semelhante a Penyusunan HPS Pengadaan Barang

2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.pptMercyanoFebrianda1
 
PERBEDAAN FOB (FREE ON BOARD) & CIF (COST, INSURANCE AND FREIGHT)
PERBEDAAN FOB (FREE ON BOARD) & CIF (COST, INSURANCE AND FREIGHT)PERBEDAAN FOB (FREE ON BOARD) & CIF (COST, INSURANCE AND FREIGHT)
PERBEDAAN FOB (FREE ON BOARD) & CIF (COST, INSURANCE AND FREIGHT)Riki Ardoni
 
Ahde sesi 5-6 corporate buying
Ahde   sesi 5-6 corporate buyingAhde   sesi 5-6 corporate buying
Ahde sesi 5-6 corporate buyingSentot Baskoro
 
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.pptDhaFu1
 
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.pptalhendrawy
 
2. Materi NP.pdf
2. Materi NP.pdf2. Materi NP.pdf
2. Materi NP.pdfLamanPajak
 
Bahan Tayang Standar Incoterms 2020 _MEI.pdf
Bahan Tayang Standar Incoterms 2020 _MEI.pdfBahan Tayang Standar Incoterms 2020 _MEI.pdf
Bahan Tayang Standar Incoterms 2020 _MEI.pdferasconsultant
 
Akuntansi istishna
Akuntansi istishnaAkuntansi istishna
Akuntansi istishnamadureh
 
BC_Incoterms_CIF for International Business
BC_Incoterms_CIF for International BusinessBC_Incoterms_CIF for International Business
BC_Incoterms_CIF for International Businessnana566997
 
DOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM PENGAPALAN.doc
DOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM PENGAPALAN.docDOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM PENGAPALAN.doc
DOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM PENGAPALAN.dociwanchoy16
 
Materi: Syarat Penyerahan Barang Impor
Materi: Syarat Penyerahan Barang ImporMateri: Syarat Penyerahan Barang Impor
Materi: Syarat Penyerahan Barang ImporKanaidi ken
 
Bagaimana Menjadi Eksportir Perikanan
Bagaimana Menjadi Eksportir PerikananBagaimana Menjadi Eksportir Perikanan
Bagaimana Menjadi Eksportir PerikananAndry Moncoz
 
Kepabeanan_dan_Ekspor_Impor.ppt
Kepabeanan_dan_Ekspor_Impor.pptKepabeanan_dan_Ekspor_Impor.ppt
Kepabeanan_dan_Ekspor_Impor.pptNoviHendriYanti2
 
JUAL BELI PERUSAHAAN/ PERNIAGAAN
JUAL BELI PERUSAHAAN/PERNIAGAANJUAL BELI PERUSAHAAN/PERNIAGAAN
JUAL BELI PERUSAHAAN/ PERNIAGAANFair Nurfachrizi
 
Teknik Penyusunan Owner Estimate _Pelatihan "Penyusunan HPS/ OE"
Teknik Penyusunan Owner Estimate  _Pelatihan "Penyusunan HPS/ OE"Teknik Penyusunan Owner Estimate  _Pelatihan "Penyusunan HPS/ OE"
Teknik Penyusunan Owner Estimate _Pelatihan "Penyusunan HPS/ OE"Kanaidi ken
 
Menyusun Dokumen Rencana Anggaran Biaya (PR 03)
Menyusun Dokumen Rencana Anggaran Biaya (PR 03)Menyusun Dokumen Rencana Anggaran Biaya (PR 03)
Menyusun Dokumen Rencana Anggaran Biaya (PR 03)Khalid Mustafa
 

Semelhante a Penyusunan HPS Pengadaan Barang (20)

2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
 
PERBEDAAN FOB (FREE ON BOARD) & CIF (COST, INSURANCE AND FREIGHT)
PERBEDAAN FOB (FREE ON BOARD) & CIF (COST, INSURANCE AND FREIGHT)PERBEDAAN FOB (FREE ON BOARD) & CIF (COST, INSURANCE AND FREIGHT)
PERBEDAAN FOB (FREE ON BOARD) & CIF (COST, INSURANCE AND FREIGHT)
 
Ahde sesi 5-6 corporate buying
Ahde   sesi 5-6 corporate buyingAhde   sesi 5-6 corporate buying
Ahde sesi 5-6 corporate buying
 
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
 
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
2.2.1.PENYUSUNAN_HPS_SRT_revisi_Juni-.ppt
 
2. Materi NP.pdf
2. Materi NP.pdf2. Materi NP.pdf
2. Materi NP.pdf
 
Bahan Tayang Standar Incoterms 2020 _MEI.pdf
Bahan Tayang Standar Incoterms 2020 _MEI.pdfBahan Tayang Standar Incoterms 2020 _MEI.pdf
Bahan Tayang Standar Incoterms 2020 _MEI.pdf
 
Akuntansi istishna
Akuntansi istishnaAkuntansi istishna
Akuntansi istishna
 
BC_Incoterms_CIF for International Business
BC_Incoterms_CIF for International BusinessBC_Incoterms_CIF for International Business
BC_Incoterms_CIF for International Business
 
Incoterms
IncotermsIncoterms
Incoterms
 
DOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM PENGAPALAN.doc
DOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM PENGAPALAN.docDOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM PENGAPALAN.doc
DOKUMEN YANG HARUS DISIAPKAN DALAM PENGAPALAN.doc
 
Materi: Syarat Penyerahan Barang Impor
Materi: Syarat Penyerahan Barang ImporMateri: Syarat Penyerahan Barang Impor
Materi: Syarat Penyerahan Barang Impor
 
Penyusunan Dokumen Pengadaan
Penyusunan Dokumen PengadaanPenyusunan Dokumen Pengadaan
Penyusunan Dokumen Pengadaan
 
penyusunan dokumen pengadaan
penyusunan dokumen pengadaanpenyusunan dokumen pengadaan
penyusunan dokumen pengadaan
 
mekanisme perdagangan internasional
mekanisme perdagangan internasionalmekanisme perdagangan internasional
mekanisme perdagangan internasional
 
Bagaimana Menjadi Eksportir Perikanan
Bagaimana Menjadi Eksportir PerikananBagaimana Menjadi Eksportir Perikanan
Bagaimana Menjadi Eksportir Perikanan
 
Kepabeanan_dan_Ekspor_Impor.ppt
Kepabeanan_dan_Ekspor_Impor.pptKepabeanan_dan_Ekspor_Impor.ppt
Kepabeanan_dan_Ekspor_Impor.ppt
 
JUAL BELI PERUSAHAAN/ PERNIAGAAN
JUAL BELI PERUSAHAAN/PERNIAGAANJUAL BELI PERUSAHAAN/PERNIAGAAN
JUAL BELI PERUSAHAAN/ PERNIAGAAN
 
Teknik Penyusunan Owner Estimate _Pelatihan "Penyusunan HPS/ OE"
Teknik Penyusunan Owner Estimate  _Pelatihan "Penyusunan HPS/ OE"Teknik Penyusunan Owner Estimate  _Pelatihan "Penyusunan HPS/ OE"
Teknik Penyusunan Owner Estimate _Pelatihan "Penyusunan HPS/ OE"
 
Menyusun Dokumen Rencana Anggaran Biaya (PR 03)
Menyusun Dokumen Rencana Anggaran Biaya (PR 03)Menyusun Dokumen Rencana Anggaran Biaya (PR 03)
Menyusun Dokumen Rencana Anggaran Biaya (PR 03)
 

Mais de Pramadhya Bachtiar

Mais de Pramadhya Bachtiar (10)

Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Kanker Leher Rahim dan Pencegahannya
Kanker Leher Rahim dan PencegahannyaKanker Leher Rahim dan Pencegahannya
Kanker Leher Rahim dan Pencegahannya
 
How To Be A Good Doctor
How To Be A Good DoctorHow To Be A Good Doctor
How To Be A Good Doctor
 
Basic Communication
Basic CommunicationBasic Communication
Basic Communication
 
Revitalisasi Dokter Keluarga
Revitalisasi Dokter KeluargaRevitalisasi Dokter Keluarga
Revitalisasi Dokter Keluarga
 
Enjoy Your Life
Enjoy Your LifeEnjoy Your Life
Enjoy Your Life
 
Siklus Hidup Sang Elang
Siklus Hidup Sang ElangSiklus Hidup Sang Elang
Siklus Hidup Sang Elang
 
Membangun Jiwa Entrepreneurship
Membangun Jiwa EntrepreneurshipMembangun Jiwa Entrepreneurship
Membangun Jiwa Entrepreneurship
 
Butterfly's Lessons
Butterfly's LessonsButterfly's Lessons
Butterfly's Lessons
 
Peluang dan Tantangan Usaha Pharma-Med 2010
Peluang dan Tantangan Usaha Pharma-Med 2010Peluang dan Tantangan Usaha Pharma-Med 2010
Peluang dan Tantangan Usaha Pharma-Med 2010
 

Último

[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Baratsenapananginterbaik2
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxvickrygaluh59
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaNovaRuwanti
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxEndah261450
 
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptxAndiAzhar9
 
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiHaseebBashir5
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...gamal imron khoirudin
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfPritaRatuliu
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024DarmiePootwo
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelHaseebBashir5
 
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pptIjlalMaulana1
 

Último (11)

[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
 
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
1.-Ruang-Lingkup-Studi-Kelayakan-Bisnis-2.pptx
 
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
 
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
 

Penyusunan HPS Pengadaan Barang

  • 1. Penyusunan HPS PengadaanBarang/Jasa Dr. PramadhyaBachtiar, M.Kes
  • 2. DEFINISI HPS/O’E adalah perkiraan biaya atas pekerjaan barang/jasa sesuai dengan syarat-syarat yang ditentukan dalam dokumen pemilihan penyedia barang/jasa, dikalkulasikan secara keahliaan dan berdasarkan data yang dapat dipertanggung-jawabkan Perkiraan biaya menurut National Estimating Society-USA adalah seni memperkirakan (the art of approximating) kemungkinan jumlah biaya yang diperlukan untuk suatu kegiatan yang didasarkan atas informasi yang tersedia pada waktu itu
  • 3. MENGAPA UNTUK PENGADAAN BARANG/JASA DIPERLUKAN HPS? APA TIDAK CUKUP DENGAN INFORMASI DANA YANG TERCANTUM DALAM DOKUMEN ANGGARAN ?
  • 4.
  • 5. Mengecek kecukupan dana dalam hubungannya dengan perubahan harga satuan barang/jasa
  • 6. Sebagai dasar bagi penetapan nilai nominal jaminan penawaran (1-3% dari HPS)
  • 7.
  • 8.
  • 9. HPS/O’E dikalkulasikan secara keahlian berdasarkan data yang dapat dipertanggung-jawabkan, disusun oleh panitia/pejabat pengadaan, disahkan pejabat pembuat komitmen
  • 10. Nilai total HPS/O’E tidak bersifat rahasia (diumumkan pada saat acara penjelasan dokumen pengadaan), tetapi rincian HPS rahasia
  • 11.
  • 12. Mata RantaiPerdagangan +Nilai Tambah +Nilai Tambah +Nilai Tambah PABRIKAN DISTRIBUTOR PENGECER PELANGGAN + Keuntungan + Keuntungan + Keuntungan Sumber Utama Sumber Sekunder
  • 15. NilaiTambah yang diberikanoleh DISTRIBUTOR atau PENGECER Utilitas waktu. Menjembatani waktu produksi dan waktu keperluan pelanggan, dan memberikan jaminan pengiriman lebih tepat waktu; Utilitas tempat. Penyimpanan, angkutan, dan penyesuaian dengan tempat keperluan pelanggan; Fasilitas pembayaran. Cara dan waktu pembayaran dapat dirundingkan dengan lebih fleksibel. Layanan prajual, selama penjualan, dan purnajual. Fasilitas kenyamanan pembelian. Distributor atau pengecer dapat menyediakan berbagai jenis barang atau pembelian dalam jumlah kecil
  • 16. Bagaimana Sistem Pengiriman, Bongkar Muat, dan Penerimaan Barang?
  • 17.
  • 18. Biaya pengangkutan dan bongkar muat mulai dari pintu gudang penjual, ke pelabuhan, sampai ke gudang pembeli;
  • 19. Biaya pengurusan administrasi pengeluaran barang dan shipping document serta bea masuk atas barang (bila impor)
  • 20.
  • 21. Biaya bongkar muat mulai dari tempat yang disepakati, pengangkutan ke pelabuhan, pengangkutan sampai ke gudang pembeli;
  • 22. Biaya pengurusan administrasi pengeluaran barang dan shipping document serta bea masuk atas barang (bila impor)
  • 23.
  • 24. Biaya pemuatan ke dalam kapal, pengangkutan dan bongkar muat mulai dari kapal sampai ke gudang pembeli;
  • 25. Biaya pengurusan administrasi pengeluaran barang dan shipping document serta bea masuk atas barang (bila impor)
  • 26.
  • 27. Biaya pengangkutan dari pelabuhan muat, bongkar muat di pelabuhan tujuan, pengangkutan dan bongkar muat sampai ke gudang pembeli;
  • 28. Biaya pengurusan administrasi pengeluaran barang dan shipping document serta bea masuk atas barang (bila impor)
  • 29.
  • 30. Biaya bongkar dari kapal ke dermaga, pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
  • 31. Bea masuk atas barang (bila impor)
  • 32.
  • 33. Biaya bongkar dari kapal ke dermaga , pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
  • 34.
  • 35. Biaya bongkar dari kapal ke dermaga, pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
  • 36. Biaya formalitas ekspor (biaya pengeluaran barang dari pelabuhan penjual)
  • 37. Bea masuk atas barang (bila impor)
  • 38.
  • 39. Biaya bongkar dari kapal ke dermaga , pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
  • 40.
  • 41. Biaya pengangkutan ke sisi perbatasan
  • 42. Biaya pemuatan ke kapal, pengangkutan ke pelabuhan tujuan, bongkar dari kapal ke dermaga, pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
  • 43. Bea masuk atas barang
  • 44.
  • 45. Biaya bongkar dari kapal ke dermaga , pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
  • 46. Bea masuk atas barang (bila impor)
  • 47.
  • 48. Biaya pengangkutan dan bongkar muat dari dermaga sampai ke gudang pembeli;
  • 49. Bea masuk atas barang (bila impor)
  • 50.
  • 51. Biaya bongkar dari alat angkut di depan gudang pembeli sampai penataan di gudang pembeli;
  • 52. Bea masuk atas barang (bila impor)
  • 53.
  • 54.
  • 55.
  • 56. Metode pelaksanaan (jumlah personil, kebutuhan bahan,dan peralatan alat yang akan digunakan)
  • 58.
  • 59. BiayaLangsungPersonil (BLP) berdasarkan SEB BappenasdanDepartemenKeuangan No 604/D.VI/02/1998: SE-35/A/21/0298
  • 61.
  • 62. Perubahan Kebijakan dalam Penyusunan HPS/O’E untuk jasa konsultansi?
  • 63. BiayaLangsungPersonil (BLP) berdasarkan SEB BappenasdanDepartemenKeuangan No 1203/D.II/03/2000: SE-38/A/2000 BLP = GD + BBS + BBU + TP + K
  • 64. Biaya Langsung Non Personil (Direct Reimbursable Cost) Biaya untuk mobilisasi Biaya kantor Sewa kantor, perlengkapan kantor, komunikasi kantor ATK, dll Biaya perumahan Sewa rumah Perlengkapan rumah Biaya kendaraan Sewa kendaraan Biaya operasi dan pemeliharaan kendaraan Biaya perjalanan Tenaga ahli/pendukung Jumlah perjalanan Jangka waktu (dari – tujuan) Biaya Laboratorium Biaya desiminasi/pertemuan Jumlah peserta, sewa tempat Jumlah waktu pertemuan Biaya pelaporan Laporan pendahuluan Laporan antara Laporan draft akhir Laporan akhir Dokumentas
  • 65. Ketentuan lain dalampenyusunan HPS/O’E pengadaanjasakonsultan: Biaya langsung non-personel max 40%, kecuali untuk pekerjaan bersifat khusus, seperti: pemetaan udara, survei lapangan, pengukuran, penyeledikan tanah, dan lain-lain. Untuk biaya personil dihitung berdasarkan satuan waktu menurut tingkat kehadiran: 1 bulan dihitung miniman 22 hari, dan 1 hari minimal 8 jam Apabila pengelola proyek mendapatkan informasi tentang gaji dasar yang telah diaudit, maka perhitungan untuk remunerasinya adalah sebesar max 3,2 kali untuk tenaga ahli tetap, dan max 1,5 kali tenaga ahli tidak tetap Biaya langsung personil konsultan perorangan TIDAK BOLEH dibebankan biaya overhead dan keuntungan
  • 66. SumberInformasi Pengalaman instansi/perusahaan sendiri, atau data juga dari perusahaan afiliasi, anak perusahaan, atau perusahaan joint venture Wawancara dengan penjual Katalog yang diterbitkan oleh pabrik, distributor, atau pengecer. Direktori dagang, merupakan publikasi yang mencantumkan daftar pedagang/penjual barang secara sistematis berdasarkan alfabet dan atau klasifikasi barang yang dijual. Biasa diterbitkan oleh swasta atau asosiasi pengusaha dalam satu kali berbentuk buku Jurnal dagang, biasanya menyangkut satu jenis atau golongan komoditi, diterbitkan secara berkala Registrasi dagang, memuat nama, alamat, jumlah dan tempat cabang, keadaan keuangan, serta afiliasi perusahaan dari perusahaan yang terkemuka. Registrasi diberi indeks menurut komoditas, pabrik, dan nama dagang. Contoh: Thomas Register of America Manufacturers atau Kompass Publication.
  • 67. SumberInformasi(Cont) Halaman kuning (yellow page) Pameran dagang, menampilkan banyak informasi terutama dengan teknologi terkini Permintaan penawaran Tender sebelumnya Konsultan, terutama memberikan nasihat dan referensi mengenai pemasok barang. Misalnya konsultan IT dapat memberi saran mengenai produk piranti lunak dan piranti keras yang baik yang dapat memenuhi kebutuhan pengguna. Internet, seperti : situs Purchasing Chemical Abstract (www.acs.org), www.worldpage.com, dsb
  • 68.
  • 69. Harga katalog/daftar harga pabrik/stocklist/agen. Biasanya harga belum termasuk potongan harga, merupakan harga eceran, dan masih bisa ditawar. Contoh : Daftar Harga Caterpilar, Katalog Shears, McMasters, dll.
  • 70.
  • 71. Bagaimana penentuan harga yang wajar/tepat kalau untuk barang dengan spesifikasi yang relatif sama ternyata berbeda-beda? Pendekatan teori : dicari angka yang merepresentasikan harga-harga (rata-rata, median, modus) Pendekatan psikologis : digunakan harga yang paling murah
  • 72. UrutanPerhitungan HPS Menetapkan harga satuan : analisa harga Dalam analisa harga dapat memperhitungkan hanya atas “harga asli” barang tersebut atau juga memperhitungkan biaya distribusi termasuk asuransi sampai barang tersebut diterima di gudang pembeli atau bisa juga ongkos angkut dipisahkan dari harga barang sehingga menjadi komponen tersendiri yang dihitung analisa harganya Dalam perhitungan ongkos angkut seringkali mempunyai dimensi alat ukur yang berbeda dengan satuan barang Pengiriman untuk beberapa lokasi mempunyai tarif yang berbeda Dihitung jumlah biaya untuk setiap item barang, yaitu jumlah volume barang x harga satuan
  • 73. UrutanPerhitungan HPS (Cont) Dijumlah semua biaya untuk seluruh item barang yang akan dipasok Dijumlah semua biaya untuk seluruh item barang yang akan dipasok Dihitung keuntungan x jumlah biaya untuk seluruh item barang Keuntungan dapat diberikan secara eksplisit atau sudah termasuk (dimasukan) dalam harga satuan barang Besarnya keuntungan sangat relatif, tergantung pada sumber informasi harga (harga pabrikan, distributor, atau eceran) dan siapa calon penyedia barang Dihitung PPN yaitu 10% Besarnya HPS/OE (total harga barang) ialah jumlah biaya seluruh perolehan barang + PPN 10%