SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 3
Indonesia merupakan negara dengan tingkat biodiversitas tertinggi kedua di dunia setelah 
Brazil.[8] Fakta tersebut menunjukkan tingginya keanekaragaman sumber daya alam hayati yang 
dimiliki Indonesia dan hal ini, berdasarkan Protokol Nagoya, akan menjadi tulang punggung 
perkembangan ekonomi yang berkelanjutan (green economy).[8] Protokol Nagoya sendiri 
merumuskan tentang pemberian akses dan pembagian keuntungan secara adil dan merata antara 
pihak pengelola dengan negara pemilik sumber daya alam hayati, serta memuat penjelasan 
mengenai mekanisme pemanfaatan kekayaan sumber daya alam tersebut.[9][10] Kekayaan alam 
di Indonesia yang melimpah terbentuk oleh beberapa faktor, antara lain: 
Negara Indonesia berada pada lempeng tektonik. Tidak sedikit pegunungan baik gunung 
yang masih aktif maupun yang sudah tidak aktif mengisi kekayaan alam Indonesia. Pasalnya, 
banyak kekayaan mineral yang terkandung didalamnya. Pegunungan tersebut melintang dari kota 
yang terkenal dengan sebutan serambi mekah, Aceh sampai dengan merauke. Mulai dari 
pegunungan barisan di sumatera hingga pegunungan merauke di pulau Irian. Oleh sebab itu, 
tekstur bumi Indonesia dengan banyak pegunungan berkontribusi akan kekayaan alam yang 
sangat melimpah, khususnya kekayaan mineral. 
Indonesia umumnya mempunyai dua musim, yaitu musim kemarau dan musim hujan. 
Khususnya, pada musim hujan, Indonesia merupakan negara yang memiliki curah hujan yang 
cukup tinggi. Maka, secara astronomi, ini memberikan banyak keuntungan bagi bumi Indonesia. 
Salah satunya tanaman dapat tumbuh dengan subur dan berkembang biak secara cepat. Maka 
dari itu, Indonesia mempunyai berbagai jenis tanaman yang juga memberikan peran serta yang 
besar akan kekayaan alam. 
Samudra hindia dan samudra pasifik merupakan dua samudra besar yang mengelilingi 
kepulauan Indonesia. Wilayah Indonesia yang mayoritas adalah daerah perairan juga 
memberikan andil yang besar pula terhadap kekayaan alam Indonesia. Tentunya, kita tidak bisa 
menghitung banyaknya kekayaan yang melimpah tersebut. Selain itu, laut juga menghiasi alam 
Indonesia. Berbagai sumber daya alam terkandung di dalamnya. Diantaranya, sumberdaya alam 
hewani dan nabati serta mineral. Aneka biota laut, khususnya ikan dengan berbagai macam jenis 
maupun ukuran menghiasi kekayaan laut. Rumput laut merupakan salah satu contoh sumber 
daya alam nabati. 
Lain dari pada itu, kekayaan Indonesia tidak sekadar terbatas pada kekayaan hayatinya, 
tetapi juga non hayatinya. Aneka bahan tambang terkandung di dalam perut bumi Indonesia. 
Diantaranya, minyak bumi, batubara, gas alam, dan sebagainya. Akan tetapi, aneka bahan 
tambang tersebut merupakan sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui. 
Kekayaan alam tersebut diperuntukkan bagi seluruh rakyat Indonesia. 
Rekor kekayaan alam yang dimiliki Indonesia, antara lain : 
1. Republik Indonesia merupakan Negara kepulauan terbesar di dunia yang terdiri dari 
17.504 pulau, termasuk 9.634 pulau yang belum diberi nama dan 6.000 pulau yang tidak 
berpenghuni.
2. Indonesia adalah Negara maritim terbesar di dunia dengan perairan seluas 93 ribu km2 
dan panjang pantai sekitar 81 ribu km2 atau hampir 25% panjang pantai di dunia. 
3. Indonesia adalah penghasil gas alam cair (LNG) terbesar di dunia (20% dari suplai 
seluruh dunia) juga produsen timah terbesar kedua. 
4. Indonesia memiliki Terumbu Karang (Coral Reef) terkaya di dunia (18% dari total dunia) 
dan memiliki species ikan hiu terbanyak di dunia (150 species). 
5. Indonesia menempati peringkat pertama dalam produk pertanian, yaitu cengkeh (cloves) 
& pala (nutmeg), serta peringkat kedua dalam karet alam (Natural Rubber) dan minyak 
sawit mentah (Crude Palm Oil). 
6. Indonesia adalah pengekspor terbesar kayu lapis (plywood), yaitu sekitar 80% di pasar 
dunia. 
7. Indonesia memiliki biodiversity Anggrek terbesar didunia yaitu sekitar 6 ribu jenis 
anggrek, mulai dari yang terbesar (Anggrek Macan atau Grammatophyllum Speciosum) 
sampai yang terkecil (Taeniophyllum, yang tidak berdaun), termasuk Anggrek Hitam 
yang langka dan hanya terdapat di Papua. 
8. Memiliki hutan bakau terbesar di dunia. Tanaman ini bermanfaat ntuk mencegah 
pengikisan oleh air laut atau abrasi pantai 
Pemanfaatan kekayaan alam Indonesia. 
1. Sebagian besar sumber daya pangan berasal dari tanaman budi daya. Tanaman yang 
bermanfaat sebagai sumber karbohidrat ialah padi, jagung, ubi dan lainnya. Sebagai 
sumber lemak ialah kelapa, kacang tanah, kelapa sawit, sedangkan sumber protein adalah 
kedelai, kacang hijau, serta jenis kacang-kacangan yang lainya. Sebagai sumber vitamin 
adalah sayur-saruran. 
2. Berbagai jenis kayu telah dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan mebel, seperti 
kayu jati dan kayu-kayu yang lain yang telah dibudidayakan dari hutan, seperti meranti, 
rasamala, rotan, dan bambu. 
3. Tanamah ada juga yang digunakan sebagai bahan obat-obatan yang lebih dikenal dengan 
apotek hidup, seperti kumis kucing, jahe, kencur, kunyit, temulawak. 
4. Sumber daya alam hewani digunakan sebagan sumber pangan, dalah hal ini pangan 
digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia untuk makanan sehari hari, misalnya 
ikan, hewan ternak dan lainya. 
5. Dalam kaitannya dengan benda-benda budaya, hewan dimanfaatkan sebagai benda-benda 
hasil seni krajinan tangan manusia. Misalnya hewan yang mempunyai bulu yang indah 
diawetkan dan digunakan untuk hiasan rumah. 
6. Barang tambang di Indonesia terdapat di darat dan di laut. Untuk mengolah barang 
tambang tersebut diperlukan modal yang banyak, tenaga ahli dan teknologi tinggi. 
Kekayaan alam yang terkandung di bumi Indonesia dapat dikelola dengan baik oleh 
pihak swasta maupun pihak asing.
Undang-Undahng Dasar 1945 pasal 33 menyatakan, “Bumi, air dan kekayaan alam yang 
terkandung didalamnya dikuasai oleh Negara dan dipergunakan sebesar-besarnya guna 
kemakmuran rakyat”. Usaha pertambangan dan bahan galian di Indonesia mempunyai perana 
sebagai berikut: 
 Menambah pendapatan Negara 
 memperluas lapangan kerja 
 memajukan bidang transportasi dan komunikasi 
 memajukan industri dalam negri 
Pengelolaan kekayaan alam yang ada di Indonesia ini : 
1. Memanfaatkan sumber daya alam yang dapat diperbaharui dengan hati-hati dan 
efisien, misalnya: air, tanah, dan udara. 
2. Menggunakan bahan pengganti, misalnya hasil metalurgi (campuran). 
3. Mengembangkan metoda menambang dan memproses yang efisien, serta 
pendaurulangan (recycling). 
4. Melaksanakan etika lingkungan berdasarkan falsafah hidup secara damai dengan 
alam.

Mais conteúdo relacionado

Mais procurados

Materi 15 - Sistem Hormon Ikan 3.ppt
Materi 15 - Sistem Hormon Ikan 3.pptMateri 15 - Sistem Hormon Ikan 3.ppt
Materi 15 - Sistem Hormon Ikan 3.pptAdiSuriyadin
 
makalah Sumber Daya Alam dan Lingkungan
makalah Sumber Daya Alam dan Lingkunganmakalah Sumber Daya Alam dan Lingkungan
makalah Sumber Daya Alam dan LingkunganZharfa Setiawan
 
[SMAN 1 JEMBER-XI IPS 1] Ketahanan pangan
[SMAN 1 JEMBER-XI IPS 1] Ketahanan pangan[SMAN 1 JEMBER-XI IPS 1] Ketahanan pangan
[SMAN 1 JEMBER-XI IPS 1] Ketahanan panganMeileni Nurhayati
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)ahmad arif
 
Sumber daya alam dan lingkungan
Sumber daya alam dan lingkunganSumber daya alam dan lingkungan
Sumber daya alam dan lingkunganZharfa Setiawan
 
Pengelolaan Sumber Daya Alam [IPS Kelas 8] SMPN 2 BREBES
Pengelolaan Sumber Daya Alam [IPS Kelas 8] SMPN 2 BREBESPengelolaan Sumber Daya Alam [IPS Kelas 8] SMPN 2 BREBES
Pengelolaan Sumber Daya Alam [IPS Kelas 8] SMPN 2 BREBESGita Nur Lintang
 
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Sulistia Rini
 
Makalah sistem reproduksi pada manusia
Makalah sistem reproduksi pada manusiaMakalah sistem reproduksi pada manusia
Makalah sistem reproduksi pada manusiaSeptian Muna Barakati
 
Makalah Demam Berdarah Dengue
Makalah Demam Berdarah DengueMakalah Demam Berdarah Dengue
Makalah Demam Berdarah DengueNoveldy Pitna
 
Sumber daya alam dan lingkungan hidup
Sumber daya alam dan lingkungan hidupSumber daya alam dan lingkungan hidup
Sumber daya alam dan lingkungan hidupNurul Sholehuddin
 
Materi konservasi alam dan lingkungan
Materi konservasi alam dan lingkunganMateri konservasi alam dan lingkungan
Materi konservasi alam dan lingkunganJaniarto Paradise
 
3.3 ppt pengelolan sda
3.3 ppt pengelolan sda3.3 ppt pengelolan sda
3.3 ppt pengelolan sdajopiwildani
 
Peradaban awal indonesia dan dunia
Peradaban awal indonesia dan duniaPeradaban awal indonesia dan dunia
Peradaban awal indonesia dan duniaPurna Senda
 
KEBERAGAMAN BUDAYA
KEBERAGAMAN BUDAYA KEBERAGAMAN BUDAYA
KEBERAGAMAN BUDAYA Namaku Merah
 
Makalah tsunami aceh 2004
Makalah tsunami aceh 2004Makalah tsunami aceh 2004
Makalah tsunami aceh 2004dikiiiey
 
Sel dan genetika (modul sel dan genetika)
Sel dan genetika (modul sel dan genetika)Sel dan genetika (modul sel dan genetika)
Sel dan genetika (modul sel dan genetika)fikri asyura
 
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMATugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMAAgnes Yodo
 

Mais procurados (20)

Materi 15 - Sistem Hormon Ikan 3.ppt
Materi 15 - Sistem Hormon Ikan 3.pptMateri 15 - Sistem Hormon Ikan 3.ppt
Materi 15 - Sistem Hormon Ikan 3.ppt
 
makalah Sumber Daya Alam dan Lingkungan
makalah Sumber Daya Alam dan Lingkunganmakalah Sumber Daya Alam dan Lingkungan
makalah Sumber Daya Alam dan Lingkungan
 
[SMAN 1 JEMBER-XI IPS 1] Ketahanan pangan
[SMAN 1 JEMBER-XI IPS 1] Ketahanan pangan[SMAN 1 JEMBER-XI IPS 1] Ketahanan pangan
[SMAN 1 JEMBER-XI IPS 1] Ketahanan pangan
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
 
Sumber daya alam dan lingkungan
Sumber daya alam dan lingkunganSumber daya alam dan lingkungan
Sumber daya alam dan lingkungan
 
Pengelolaan Sumber Daya Alam [IPS Kelas 8] SMPN 2 BREBES
Pengelolaan Sumber Daya Alam [IPS Kelas 8] SMPN 2 BREBESPengelolaan Sumber Daya Alam [IPS Kelas 8] SMPN 2 BREBES
Pengelolaan Sumber Daya Alam [IPS Kelas 8] SMPN 2 BREBES
 
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
Anatomi rangka (aksial dan apendikular)
 
Makalah sistem reproduksi pada manusia
Makalah sistem reproduksi pada manusiaMakalah sistem reproduksi pada manusia
Makalah sistem reproduksi pada manusia
 
Makalah Demam Berdarah Dengue
Makalah Demam Berdarah DengueMakalah Demam Berdarah Dengue
Makalah Demam Berdarah Dengue
 
Sejarah bahasa-indonesia1
Sejarah bahasa-indonesia1Sejarah bahasa-indonesia1
Sejarah bahasa-indonesia1
 
Sumber daya alam dan lingkungan hidup
Sumber daya alam dan lingkungan hidupSumber daya alam dan lingkungan hidup
Sumber daya alam dan lingkungan hidup
 
Materi konservasi alam dan lingkungan
Materi konservasi alam dan lingkunganMateri konservasi alam dan lingkungan
Materi konservasi alam dan lingkungan
 
3.3 ppt pengelolan sda
3.3 ppt pengelolan sda3.3 ppt pengelolan sda
3.3 ppt pengelolan sda
 
Peradaban awal indonesia dan dunia
Peradaban awal indonesia dan duniaPeradaban awal indonesia dan dunia
Peradaban awal indonesia dan dunia
 
konsep biodiversitas
konsep biodiversitaskonsep biodiversitas
konsep biodiversitas
 
KEBERAGAMAN BUDAYA
KEBERAGAMAN BUDAYA KEBERAGAMAN BUDAYA
KEBERAGAMAN BUDAYA
 
Makalah tsunami aceh 2004
Makalah tsunami aceh 2004Makalah tsunami aceh 2004
Makalah tsunami aceh 2004
 
KONSERVASI PPT.pptx
KONSERVASI PPT.pptxKONSERVASI PPT.pptx
KONSERVASI PPT.pptx
 
Sel dan genetika (modul sel dan genetika)
Sel dan genetika (modul sel dan genetika)Sel dan genetika (modul sel dan genetika)
Sel dan genetika (modul sel dan genetika)
 
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMATugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
 

Semelhante a Pemanfaatan potensi keayaan alam wilayah indonesia

Media Pembelajaran IPS VIII Bab 1.pptx
Media Pembelajaran IPS VIII Bab 1.pptxMedia Pembelajaran IPS VIII Bab 1.pptx
Media Pembelajaran IPS VIII Bab 1.pptxCarnelianstone
 
S umber daya alam
S umber daya alamS umber daya alam
S umber daya alamdabol_ajah
 
Potensi Sumber Daya Alam dan Kemaritiman Indonesia (3)
Potensi Sumber Daya Alam dan Kemaritiman Indonesia (3)Potensi Sumber Daya Alam dan Kemaritiman Indonesia (3)
Potensi Sumber Daya Alam dan Kemaritiman Indonesia (3)Risdiana Hidayat
 
Sumber daya alam(laut)
Sumber daya alam(laut) Sumber daya alam(laut)
Sumber daya alam(laut) akb78
 
Pemanfaatan-Keanekaragaman-Hayati-Indonesia.pptx
Pemanfaatan-Keanekaragaman-Hayati-Indonesia.pptxPemanfaatan-Keanekaragaman-Hayati-Indonesia.pptx
Pemanfaatan-Keanekaragaman-Hayati-Indonesia.pptxgilangerlangga16
 
Tentang sumber daya laut
Tentang sumber daya lautTentang sumber daya laut
Tentang sumber daya lautmineshaft12
 
Bangsa sebagai bangsa indonesia
Bangsa sebagai bangsa indonesiaBangsa sebagai bangsa indonesia
Bangsa sebagai bangsa indonesiaAmri Yuli Astuti
 
indonesia sebagai poros maritim-dikonversi-dikonversi.pptx
indonesia sebagai poros maritim-dikonversi-dikonversi.pptxindonesia sebagai poros maritim-dikonversi-dikonversi.pptx
indonesia sebagai poros maritim-dikonversi-dikonversi.pptxDugDugCes
 
S umber daya alam
S umber daya alamS umber daya alam
S umber daya alamdabol_ajah
 
Ppt wawasan kemaritiman kelompok 1B Kelas farmasi A 2015 UHO
Ppt wawasan kemaritiman kelompok 1B Kelas farmasi A 2015 UHOPpt wawasan kemaritiman kelompok 1B Kelas farmasi A 2015 UHO
Ppt wawasan kemaritiman kelompok 1B Kelas farmasi A 2015 UHOhapsah farmasi
 
Benua maritim indonesia.ppt
Benua maritim indonesia.pptBenua maritim indonesia.ppt
Benua maritim indonesia.pptAzh'rulk Amard
 
Kondisi Geografis, Potensi dan pelestarian Sumber daya
Kondisi Geografis, Potensi dan pelestarian Sumber dayaKondisi Geografis, Potensi dan pelestarian Sumber daya
Kondisi Geografis, Potensi dan pelestarian Sumber dayaTheo Uzzia
 
Sumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesiaSumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesiaNur Baiti Salma
 

Semelhante a Pemanfaatan potensi keayaan alam wilayah indonesia (20)

Media Pembelajaran IPS VIII Bab 1.pptx
Media Pembelajaran IPS VIII Bab 1.pptxMedia Pembelajaran IPS VIII Bab 1.pptx
Media Pembelajaran IPS VIII Bab 1.pptx
 
S umber daya alam
S umber daya alamS umber daya alam
S umber daya alam
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 
Potensi Sumber Daya Alam dan Kemaritiman Indonesia (3)
Potensi Sumber Daya Alam dan Kemaritiman Indonesia (3)Potensi Sumber Daya Alam dan Kemaritiman Indonesia (3)
Potensi Sumber Daya Alam dan Kemaritiman Indonesia (3)
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 
ESAI Kemaritiman Indonesia
ESAI Kemaritiman IndonesiaESAI Kemaritiman Indonesia
ESAI Kemaritiman Indonesia
 
Sumber daya alam(laut)
Sumber daya alam(laut) Sumber daya alam(laut)
Sumber daya alam(laut)
 
Tugas b indo
Tugas b indoTugas b indo
Tugas b indo
 
Pemanfaatan-Keanekaragaman-Hayati-Indonesia.pptx
Pemanfaatan-Keanekaragaman-Hayati-Indonesia.pptxPemanfaatan-Keanekaragaman-Hayati-Indonesia.pptx
Pemanfaatan-Keanekaragaman-Hayati-Indonesia.pptx
 
Tentang sumber daya laut
Tentang sumber daya lautTentang sumber daya laut
Tentang sumber daya laut
 
Sda perikanan
Sda perikananSda perikanan
Sda perikanan
 
Bangsa sebagai bangsa indonesia
Bangsa sebagai bangsa indonesiaBangsa sebagai bangsa indonesia
Bangsa sebagai bangsa indonesia
 
indonesia sebagai poros maritim-dikonversi-dikonversi.pptx
indonesia sebagai poros maritim-dikonversi-dikonversi.pptxindonesia sebagai poros maritim-dikonversi-dikonversi.pptx
indonesia sebagai poros maritim-dikonversi-dikonversi.pptx
 
S umber daya alam
S umber daya alamS umber daya alam
S umber daya alam
 
Ppt wawasan kemaritiman kelompok 1B Kelas farmasi A 2015 UHO
Ppt wawasan kemaritiman kelompok 1B Kelas farmasi A 2015 UHOPpt wawasan kemaritiman kelompok 1B Kelas farmasi A 2015 UHO
Ppt wawasan kemaritiman kelompok 1B Kelas farmasi A 2015 UHO
 
Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman HayatiKeanekaragaman Hayati
Keanekaragaman Hayati
 
Benua maritim indonesia.ppt
Benua maritim indonesia.pptBenua maritim indonesia.ppt
Benua maritim indonesia.ppt
 
Kondisi Geografis, Potensi dan pelestarian Sumber daya
Kondisi Geografis, Potensi dan pelestarian Sumber dayaKondisi Geografis, Potensi dan pelestarian Sumber daya
Kondisi Geografis, Potensi dan pelestarian Sumber daya
 
Sumberdaya alam
Sumberdaya alamSumberdaya alam
Sumberdaya alam
 
Sumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesiaSumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesia
 

Pemanfaatan potensi keayaan alam wilayah indonesia

  • 1. Indonesia merupakan negara dengan tingkat biodiversitas tertinggi kedua di dunia setelah Brazil.[8] Fakta tersebut menunjukkan tingginya keanekaragaman sumber daya alam hayati yang dimiliki Indonesia dan hal ini, berdasarkan Protokol Nagoya, akan menjadi tulang punggung perkembangan ekonomi yang berkelanjutan (green economy).[8] Protokol Nagoya sendiri merumuskan tentang pemberian akses dan pembagian keuntungan secara adil dan merata antara pihak pengelola dengan negara pemilik sumber daya alam hayati, serta memuat penjelasan mengenai mekanisme pemanfaatan kekayaan sumber daya alam tersebut.[9][10] Kekayaan alam di Indonesia yang melimpah terbentuk oleh beberapa faktor, antara lain: Negara Indonesia berada pada lempeng tektonik. Tidak sedikit pegunungan baik gunung yang masih aktif maupun yang sudah tidak aktif mengisi kekayaan alam Indonesia. Pasalnya, banyak kekayaan mineral yang terkandung didalamnya. Pegunungan tersebut melintang dari kota yang terkenal dengan sebutan serambi mekah, Aceh sampai dengan merauke. Mulai dari pegunungan barisan di sumatera hingga pegunungan merauke di pulau Irian. Oleh sebab itu, tekstur bumi Indonesia dengan banyak pegunungan berkontribusi akan kekayaan alam yang sangat melimpah, khususnya kekayaan mineral. Indonesia umumnya mempunyai dua musim, yaitu musim kemarau dan musim hujan. Khususnya, pada musim hujan, Indonesia merupakan negara yang memiliki curah hujan yang cukup tinggi. Maka, secara astronomi, ini memberikan banyak keuntungan bagi bumi Indonesia. Salah satunya tanaman dapat tumbuh dengan subur dan berkembang biak secara cepat. Maka dari itu, Indonesia mempunyai berbagai jenis tanaman yang juga memberikan peran serta yang besar akan kekayaan alam. Samudra hindia dan samudra pasifik merupakan dua samudra besar yang mengelilingi kepulauan Indonesia. Wilayah Indonesia yang mayoritas adalah daerah perairan juga memberikan andil yang besar pula terhadap kekayaan alam Indonesia. Tentunya, kita tidak bisa menghitung banyaknya kekayaan yang melimpah tersebut. Selain itu, laut juga menghiasi alam Indonesia. Berbagai sumber daya alam terkandung di dalamnya. Diantaranya, sumberdaya alam hewani dan nabati serta mineral. Aneka biota laut, khususnya ikan dengan berbagai macam jenis maupun ukuran menghiasi kekayaan laut. Rumput laut merupakan salah satu contoh sumber daya alam nabati. Lain dari pada itu, kekayaan Indonesia tidak sekadar terbatas pada kekayaan hayatinya, tetapi juga non hayatinya. Aneka bahan tambang terkandung di dalam perut bumi Indonesia. Diantaranya, minyak bumi, batubara, gas alam, dan sebagainya. Akan tetapi, aneka bahan tambang tersebut merupakan sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui. Kekayaan alam tersebut diperuntukkan bagi seluruh rakyat Indonesia. Rekor kekayaan alam yang dimiliki Indonesia, antara lain : 1. Republik Indonesia merupakan Negara kepulauan terbesar di dunia yang terdiri dari 17.504 pulau, termasuk 9.634 pulau yang belum diberi nama dan 6.000 pulau yang tidak berpenghuni.
  • 2. 2. Indonesia adalah Negara maritim terbesar di dunia dengan perairan seluas 93 ribu km2 dan panjang pantai sekitar 81 ribu km2 atau hampir 25% panjang pantai di dunia. 3. Indonesia adalah penghasil gas alam cair (LNG) terbesar di dunia (20% dari suplai seluruh dunia) juga produsen timah terbesar kedua. 4. Indonesia memiliki Terumbu Karang (Coral Reef) terkaya di dunia (18% dari total dunia) dan memiliki species ikan hiu terbanyak di dunia (150 species). 5. Indonesia menempati peringkat pertama dalam produk pertanian, yaitu cengkeh (cloves) & pala (nutmeg), serta peringkat kedua dalam karet alam (Natural Rubber) dan minyak sawit mentah (Crude Palm Oil). 6. Indonesia adalah pengekspor terbesar kayu lapis (plywood), yaitu sekitar 80% di pasar dunia. 7. Indonesia memiliki biodiversity Anggrek terbesar didunia yaitu sekitar 6 ribu jenis anggrek, mulai dari yang terbesar (Anggrek Macan atau Grammatophyllum Speciosum) sampai yang terkecil (Taeniophyllum, yang tidak berdaun), termasuk Anggrek Hitam yang langka dan hanya terdapat di Papua. 8. Memiliki hutan bakau terbesar di dunia. Tanaman ini bermanfaat ntuk mencegah pengikisan oleh air laut atau abrasi pantai Pemanfaatan kekayaan alam Indonesia. 1. Sebagian besar sumber daya pangan berasal dari tanaman budi daya. Tanaman yang bermanfaat sebagai sumber karbohidrat ialah padi, jagung, ubi dan lainnya. Sebagai sumber lemak ialah kelapa, kacang tanah, kelapa sawit, sedangkan sumber protein adalah kedelai, kacang hijau, serta jenis kacang-kacangan yang lainya. Sebagai sumber vitamin adalah sayur-saruran. 2. Berbagai jenis kayu telah dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan mebel, seperti kayu jati dan kayu-kayu yang lain yang telah dibudidayakan dari hutan, seperti meranti, rasamala, rotan, dan bambu. 3. Tanamah ada juga yang digunakan sebagai bahan obat-obatan yang lebih dikenal dengan apotek hidup, seperti kumis kucing, jahe, kencur, kunyit, temulawak. 4. Sumber daya alam hewani digunakan sebagan sumber pangan, dalah hal ini pangan digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia untuk makanan sehari hari, misalnya ikan, hewan ternak dan lainya. 5. Dalam kaitannya dengan benda-benda budaya, hewan dimanfaatkan sebagai benda-benda hasil seni krajinan tangan manusia. Misalnya hewan yang mempunyai bulu yang indah diawetkan dan digunakan untuk hiasan rumah. 6. Barang tambang di Indonesia terdapat di darat dan di laut. Untuk mengolah barang tambang tersebut diperlukan modal yang banyak, tenaga ahli dan teknologi tinggi. Kekayaan alam yang terkandung di bumi Indonesia dapat dikelola dengan baik oleh pihak swasta maupun pihak asing.
  • 3. Undang-Undahng Dasar 1945 pasal 33 menyatakan, “Bumi, air dan kekayaan alam yang terkandung didalamnya dikuasai oleh Negara dan dipergunakan sebesar-besarnya guna kemakmuran rakyat”. Usaha pertambangan dan bahan galian di Indonesia mempunyai perana sebagai berikut:  Menambah pendapatan Negara  memperluas lapangan kerja  memajukan bidang transportasi dan komunikasi  memajukan industri dalam negri Pengelolaan kekayaan alam yang ada di Indonesia ini : 1. Memanfaatkan sumber daya alam yang dapat diperbaharui dengan hati-hati dan efisien, misalnya: air, tanah, dan udara. 2. Menggunakan bahan pengganti, misalnya hasil metalurgi (campuran). 3. Mengembangkan metoda menambang dan memproses yang efisien, serta pendaurulangan (recycling). 4. Melaksanakan etika lingkungan berdasarkan falsafah hidup secara damai dengan alam.