SlideShare uma empresa Scribd logo
1 de 7
Baixar para ler offline
Untuk menjadi pintar diperlukan belajar,
dan untuk belajar diperlukan prasangka baik
                          terhadap apapun.
KITA TERLAHIR SAMA
 Mengapa di dunia ini banyak orang yang sukses namun banyak
 juga orang yang selalu gagal dalam hidupnya?

 Kita semua terlahir dari titik kehidupan yang sama, titik di mana
 kita tidak mengetahui dan tidak dapat melakukan apapun selain
 menangis. Titik itu adalah titik dimana kita dilahirkan ke dunia
 ini. Seharusnya, apabila kita terlahir dari titik yang sama yaitu
 ketidaktahuan maka di usia dewasa manusia akan memiliki
 pengetahuan yang sama pula.

 Namun pada kenyataannya pengetahuan tiap manusia berbeda
 beda, banyak faktor yang mempengaruhi perkembangan
 kehidupan seseorang sehingga menentukan nasibnya di masa
 depan.
PROSES BELAJAR
 Salah satu faktor yang sangat berpengaruh dalam perkembangan
 hidup adalah proses BELAJAR.
 Bagaimana seseorang memahami kondisi lingkungan dalam
 kehidupannya. Proses take and give akan memberikan suatu
 proses pembelajaran yang lebih baik bagi kita. Dengan
 membuka wawasaan, indera, pengamatan terhadap semua yang
 terjadi di lingkungannya, maka seseorang akan memiliki
 pengetahuan lebih dari yang lainnya.
 Pengetahuan didapat bukan hanya dari bangku sekolah saja.
 Pengetahuan yang paling penting adalah pengetahuan dalam
 kemasyarakatan. Mau belajar terhadap orang lain untuk
 mendapakan cerita mengenai pengalaman hidupnya akan
 membuat kita seolah-olah memiliki pengalaman seperti orang
 itu.
BERPRASANGKA BAIK TERHADAP
APAPUN
 Dalam proses pembelajaran mengenai kehidupan, syarat mutlak yang
 harus dilakukan adalah berprasangka baik terhadap apapun.
 Untuk menjadi seorang penjual handal, kita harus mengetahui
 bagaimana caranya untuk menjual barang dan untuk mengetahui
 bagaimana cara menjual barang, maka kita harus belajar pada
 seseorang yang telah menjadi penjual yang handal di lingkungan kita.
 Namun sebagaimana dirasakan banyak orang, pada tahap tidak
 mengetahui apapun tentang penjualan seseorang akan merasa minder
 untuk berbicara kepada orang yang telah ahli dalam penjualan
 sehingga proses belajar akan terganggu. Kebanyakan orang akan
 bertanya terhadap dirinya, “Mungkin si penjual handal akan
 meremehkan saya dan tidak memandang saya.” Atau, “Wah, nanti saya
 pasti ditertawakan oleh si penjual handal!” Prasangka buruk inilah
 yang harus dilawan menjadi prasangka-prasangka baik.
BELAJAR DARI PENGALAMAN
ORANG LAIN
 Ketahuilah bahwa kemampuan seseorang untuk belajar
 mengenai kehidupan akan berpengaruh terhadap pengetahuan
 dan keterampilan seseorang menghadapi masalah. Dan hal ini
 akan berimbas pada kesuksesan yang semakin mudah diraih.
 Belajar pada pengalaman orang lain secara terbuka akan
 memberikan manfaat yang besar bagi kita. Bertahun-tahun
 pengalaman yang telah didapatkan orang lain akan secara cepat
 kita dapatkan dengan mendengarkan cerita yang keluar dari
 dirinya.
 Seorang pemimpin yang mendengarkan nasihat bawahannya
 yang berada di garis terdepan dalam tugasnya, akan memiliki
 wawasan yang luas. Sehingga dalam memutuskan kebijakan, ia
 bisa lebih bijaksana, karena dilandasi oleh pengalaman-
 pengalaman dan sudut pandang yang lebih luas.
BELAJAR KEPADA ORANG TERBAIK
 Apabila kita membuka diri dan belajar kepada orang-orang
 terbaik maka kita akan menjadi yang terbaik di antara yang
 terbaik.
 Tidak peduli apapun jenjang pendidikan
 seseorang, pengetahuannya tidak hanya ditentukan oleh gelar di
 ijazah saja melainkan kemauannya untuk belajar terhadap segala
 sesuatu.
 Banyak bukti di sekeliling kita yang meruntuhkan pendapat
 bahwa sukses adalah milik orang yang berpendidikan. Banyak
 sahabat sukses di luar sana yang tidak memiliki gelar pendidikan
 yang tinggi namun memiliki usaha yang sukses dan mereka
 bahagia karenanya.
 Belajarlah dan perhatikan apa yang mereka lakukan, lihatlah
 dari sisi positif dengan prasangka yang baik maka kita akan
 melihat ilmu mereka yang pasti akan berguna bagi kita.
Kemampuan belajar inilah yang akhirnya membuat
perbedaan perjalanan tiap manusia. Karena masa
depan kita ditentukan oleh siapa saja yang ada di
sekeliling kita dan buku apa saja yang kita baca pada
hari ini. Perubahan sekecil apapun pada hari ini
apabila dilakukan terus menerus akan memberikan
perubahan besar di masa depan.

Mais conteúdo relacionado

Destaque

husnudzon, ukhuwah, mawas diri
husnudzon, ukhuwah, mawas dirihusnudzon, ukhuwah, mawas diri
husnudzon, ukhuwah, mawas diriYoga Fachruddin
 
PPT Psikologi Sosial "Prasangka" Universitas Mercubuana
PPT Psikologi Sosial "Prasangka" Universitas MercubuanaPPT Psikologi Sosial "Prasangka" Universitas Mercubuana
PPT Psikologi Sosial "Prasangka" Universitas MercubuanaAndreasFN
 
Analisis surah al hujurat 10
Analisis surah al hujurat 10Analisis surah al hujurat 10
Analisis surah al hujurat 10VERGITA HANDOKO
 
Rhm leadership-rli-091211
Rhm leadership-rli-091211Rhm leadership-rli-091211
Rhm leadership-rli-091211RCBL
 
Tugas agama - Memahami kandungan QS Al Anfal ayat 72, Al Hujarat ayat 10 dan ...
Tugas agama - Memahami kandungan QS Al Anfal ayat 72, Al Hujarat ayat 10 dan ...Tugas agama - Memahami kandungan QS Al Anfal ayat 72, Al Hujarat ayat 10 dan ...
Tugas agama - Memahami kandungan QS Al Anfal ayat 72, Al Hujarat ayat 10 dan ...Debby Zalina
 
Kontrol diri (mujahadah), prasangka baik (husnudzan), dan persaudaraan (ukhuwah)
Kontrol diri (mujahadah), prasangka baik (husnudzan), dan persaudaraan (ukhuwah)Kontrol diri (mujahadah), prasangka baik (husnudzan), dan persaudaraan (ukhuwah)
Kontrol diri (mujahadah), prasangka baik (husnudzan), dan persaudaraan (ukhuwah)Aida Anisa
 
Bab 1 (ppt pai sma kelas x 2013)
Bab 1 (ppt pai sma kelas x 2013)Bab 1 (ppt pai sma kelas x 2013)
Bab 1 (ppt pai sma kelas x 2013)Ulin Nuha
 
Q.S Al-Maidah ayat 48, Q.S Az-Zumar ayat 39 dan Q.S At-Taubah ayat 105
Q.S Al-Maidah ayat 48, Q.S Az-Zumar ayat 39 dan Q.S At-Taubah ayat 105Q.S Al-Maidah ayat 48, Q.S Az-Zumar ayat 39 dan Q.S At-Taubah ayat 105
Q.S Al-Maidah ayat 48, Q.S Az-Zumar ayat 39 dan Q.S At-Taubah ayat 105Putri Aisyah
 
X mia 2 kelompok 1 kontrol diri, persaudaraan, prasangka baik
X mia 2 kelompok 1 kontrol diri, persaudaraan, prasangka baikX mia 2 kelompok 1 kontrol diri, persaudaraan, prasangka baik
X mia 2 kelompok 1 kontrol diri, persaudaraan, prasangka baikaurelnd_
 

Destaque (9)

husnudzon, ukhuwah, mawas diri
husnudzon, ukhuwah, mawas dirihusnudzon, ukhuwah, mawas diri
husnudzon, ukhuwah, mawas diri
 
PPT Psikologi Sosial "Prasangka" Universitas Mercubuana
PPT Psikologi Sosial "Prasangka" Universitas MercubuanaPPT Psikologi Sosial "Prasangka" Universitas Mercubuana
PPT Psikologi Sosial "Prasangka" Universitas Mercubuana
 
Analisis surah al hujurat 10
Analisis surah al hujurat 10Analisis surah al hujurat 10
Analisis surah al hujurat 10
 
Rhm leadership-rli-091211
Rhm leadership-rli-091211Rhm leadership-rli-091211
Rhm leadership-rli-091211
 
Tugas agama - Memahami kandungan QS Al Anfal ayat 72, Al Hujarat ayat 10 dan ...
Tugas agama - Memahami kandungan QS Al Anfal ayat 72, Al Hujarat ayat 10 dan ...Tugas agama - Memahami kandungan QS Al Anfal ayat 72, Al Hujarat ayat 10 dan ...
Tugas agama - Memahami kandungan QS Al Anfal ayat 72, Al Hujarat ayat 10 dan ...
 
Kontrol diri (mujahadah), prasangka baik (husnudzan), dan persaudaraan (ukhuwah)
Kontrol diri (mujahadah), prasangka baik (husnudzan), dan persaudaraan (ukhuwah)Kontrol diri (mujahadah), prasangka baik (husnudzan), dan persaudaraan (ukhuwah)
Kontrol diri (mujahadah), prasangka baik (husnudzan), dan persaudaraan (ukhuwah)
 
Bab 1 (ppt pai sma kelas x 2013)
Bab 1 (ppt pai sma kelas x 2013)Bab 1 (ppt pai sma kelas x 2013)
Bab 1 (ppt pai sma kelas x 2013)
 
Q.S Al-Maidah ayat 48, Q.S Az-Zumar ayat 39 dan Q.S At-Taubah ayat 105
Q.S Al-Maidah ayat 48, Q.S Az-Zumar ayat 39 dan Q.S At-Taubah ayat 105Q.S Al-Maidah ayat 48, Q.S Az-Zumar ayat 39 dan Q.S At-Taubah ayat 105
Q.S Al-Maidah ayat 48, Q.S Az-Zumar ayat 39 dan Q.S At-Taubah ayat 105
 
X mia 2 kelompok 1 kontrol diri, persaudaraan, prasangka baik
X mia 2 kelompok 1 kontrol diri, persaudaraan, prasangka baikX mia 2 kelompok 1 kontrol diri, persaudaraan, prasangka baik
X mia 2 kelompok 1 kontrol diri, persaudaraan, prasangka baik
 

Semelhante a Belajar dan prasangka baik

Resensi buku non fiksi pemenang di atas pemenang
Resensi buku non fiksi pemenang di atas pemenangResensi buku non fiksi pemenang di atas pemenang
Resensi buku non fiksi pemenang di atas pemenangAlifia Salsabiila
 
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxPengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxSusiAgustini12
 
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasiKumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasiRoliSupiawan
 
Dampak Pergaulan Bagi Remaja
Dampak Pergaulan Bagi RemajaDampak Pergaulan Bagi Remaja
Dampak Pergaulan Bagi RemajaNadhira Felicia
 
38 berkah utama Oleh Dewa Made Jaya Ambara
38 berkah utama Oleh Dewa Made Jaya Ambara38 berkah utama Oleh Dewa Made Jaya Ambara
38 berkah utama Oleh Dewa Made Jaya Ambaradewaambara2
 
Be your-super-self
Be your-super-selfBe your-super-self
Be your-super-selfzhakim farsi
 
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiriPeran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandirinur_widyasari
 
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiriPeran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandirinur_widyasari
 
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiriPeran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandirinur_widyasari
 
Tugas bimbingan konseling
Tugas bimbingan konselingTugas bimbingan konseling
Tugas bimbingan konselingDiana Nova
 
Pentingnya budaya membaca
Pentingnya budaya membacaPentingnya budaya membaca
Pentingnya budaya membacarollaamalia
 
Hmc 5 biang kegagalan
Hmc 5 biang kegagalanHmc 5 biang kegagalan
Hmc 5 biang kegagalanrezaagungs
 
Makalah etik UMB Perkembangan Diri
Makalah etik UMB Perkembangan DiriMakalah etik UMB Perkembangan Diri
Makalah etik UMB Perkembangan DiriMuchammad Fahmi Arif
 
07. artikel menjadi guru populer.pdf
07. artikel menjadi guru populer.pdf07. artikel menjadi guru populer.pdf
07. artikel menjadi guru populer.pdfZULPANSSi
 
Agar anak meraih sukses
Agar anak meraih suksesAgar anak meraih sukses
Agar anak meraih suksesnovitrisusanti
 

Semelhante a Belajar dan prasangka baik (20)

Buletin SYF #1
Buletin SYF #1Buletin SYF #1
Buletin SYF #1
 
Resensi buku non fiksi pemenang di atas pemenang
Resensi buku non fiksi pemenang di atas pemenangResensi buku non fiksi pemenang di atas pemenang
Resensi buku non fiksi pemenang di atas pemenang
 
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptxPengembangan Diri dan Prestasi.pptx
Pengembangan Diri dan Prestasi.pptx
 
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasiKumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
Kumpulan artikel pengembangan diri dan motivasi
 
25 atasi konflik
25 atasi konflik25 atasi konflik
25 atasi konflik
 
Dampak Pergaulan Bagi Remaja
Dampak Pergaulan Bagi RemajaDampak Pergaulan Bagi Remaja
Dampak Pergaulan Bagi Remaja
 
Moral maruah diri
Moral maruah diriMoral maruah diri
Moral maruah diri
 
Buletin SYF #13
Buletin SYF #13Buletin SYF #13
Buletin SYF #13
 
38 berkah utama Oleh Dewa Made Jaya Ambara
38 berkah utama Oleh Dewa Made Jaya Ambara38 berkah utama Oleh Dewa Made Jaya Ambara
38 berkah utama Oleh Dewa Made Jaya Ambara
 
Be your-super-self
Be your-super-selfBe your-super-self
Be your-super-self
 
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiriPeran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
 
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiriPeran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
 
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiriPeran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
Peran pendidikan dalam_membangun_manusia_berkarakter_dan_mandiri
 
Tugas bimbingan konseling
Tugas bimbingan konselingTugas bimbingan konseling
Tugas bimbingan konseling
 
Pentingnya budaya membaca
Pentingnya budaya membacaPentingnya budaya membaca
Pentingnya budaya membaca
 
Hmc 5 biang kegagalan
Hmc 5 biang kegagalanHmc 5 biang kegagalan
Hmc 5 biang kegagalan
 
Makalah etik UMB Perkembangan Diri
Makalah etik UMB Perkembangan DiriMakalah etik UMB Perkembangan Diri
Makalah etik UMB Perkembangan Diri
 
07. artikel menjadi guru populer.pdf
07. artikel menjadi guru populer.pdf07. artikel menjadi guru populer.pdf
07. artikel menjadi guru populer.pdf
 
Enjit-enjit Semut
Enjit-enjit SemutEnjit-enjit Semut
Enjit-enjit Semut
 
Agar anak meraih sukses
Agar anak meraih suksesAgar anak meraih sukses
Agar anak meraih sukses
 

Belajar dan prasangka baik

  • 1. Untuk menjadi pintar diperlukan belajar, dan untuk belajar diperlukan prasangka baik terhadap apapun.
  • 2. KITA TERLAHIR SAMA Mengapa di dunia ini banyak orang yang sukses namun banyak juga orang yang selalu gagal dalam hidupnya? Kita semua terlahir dari titik kehidupan yang sama, titik di mana kita tidak mengetahui dan tidak dapat melakukan apapun selain menangis. Titik itu adalah titik dimana kita dilahirkan ke dunia ini. Seharusnya, apabila kita terlahir dari titik yang sama yaitu ketidaktahuan maka di usia dewasa manusia akan memiliki pengetahuan yang sama pula. Namun pada kenyataannya pengetahuan tiap manusia berbeda beda, banyak faktor yang mempengaruhi perkembangan kehidupan seseorang sehingga menentukan nasibnya di masa depan.
  • 3. PROSES BELAJAR Salah satu faktor yang sangat berpengaruh dalam perkembangan hidup adalah proses BELAJAR. Bagaimana seseorang memahami kondisi lingkungan dalam kehidupannya. Proses take and give akan memberikan suatu proses pembelajaran yang lebih baik bagi kita. Dengan membuka wawasaan, indera, pengamatan terhadap semua yang terjadi di lingkungannya, maka seseorang akan memiliki pengetahuan lebih dari yang lainnya. Pengetahuan didapat bukan hanya dari bangku sekolah saja. Pengetahuan yang paling penting adalah pengetahuan dalam kemasyarakatan. Mau belajar terhadap orang lain untuk mendapakan cerita mengenai pengalaman hidupnya akan membuat kita seolah-olah memiliki pengalaman seperti orang itu.
  • 4. BERPRASANGKA BAIK TERHADAP APAPUN Dalam proses pembelajaran mengenai kehidupan, syarat mutlak yang harus dilakukan adalah berprasangka baik terhadap apapun. Untuk menjadi seorang penjual handal, kita harus mengetahui bagaimana caranya untuk menjual barang dan untuk mengetahui bagaimana cara menjual barang, maka kita harus belajar pada seseorang yang telah menjadi penjual yang handal di lingkungan kita. Namun sebagaimana dirasakan banyak orang, pada tahap tidak mengetahui apapun tentang penjualan seseorang akan merasa minder untuk berbicara kepada orang yang telah ahli dalam penjualan sehingga proses belajar akan terganggu. Kebanyakan orang akan bertanya terhadap dirinya, “Mungkin si penjual handal akan meremehkan saya dan tidak memandang saya.” Atau, “Wah, nanti saya pasti ditertawakan oleh si penjual handal!” Prasangka buruk inilah yang harus dilawan menjadi prasangka-prasangka baik.
  • 5. BELAJAR DARI PENGALAMAN ORANG LAIN Ketahuilah bahwa kemampuan seseorang untuk belajar mengenai kehidupan akan berpengaruh terhadap pengetahuan dan keterampilan seseorang menghadapi masalah. Dan hal ini akan berimbas pada kesuksesan yang semakin mudah diraih. Belajar pada pengalaman orang lain secara terbuka akan memberikan manfaat yang besar bagi kita. Bertahun-tahun pengalaman yang telah didapatkan orang lain akan secara cepat kita dapatkan dengan mendengarkan cerita yang keluar dari dirinya. Seorang pemimpin yang mendengarkan nasihat bawahannya yang berada di garis terdepan dalam tugasnya, akan memiliki wawasan yang luas. Sehingga dalam memutuskan kebijakan, ia bisa lebih bijaksana, karena dilandasi oleh pengalaman- pengalaman dan sudut pandang yang lebih luas.
  • 6. BELAJAR KEPADA ORANG TERBAIK Apabila kita membuka diri dan belajar kepada orang-orang terbaik maka kita akan menjadi yang terbaik di antara yang terbaik. Tidak peduli apapun jenjang pendidikan seseorang, pengetahuannya tidak hanya ditentukan oleh gelar di ijazah saja melainkan kemauannya untuk belajar terhadap segala sesuatu. Banyak bukti di sekeliling kita yang meruntuhkan pendapat bahwa sukses adalah milik orang yang berpendidikan. Banyak sahabat sukses di luar sana yang tidak memiliki gelar pendidikan yang tinggi namun memiliki usaha yang sukses dan mereka bahagia karenanya. Belajarlah dan perhatikan apa yang mereka lakukan, lihatlah dari sisi positif dengan prasangka yang baik maka kita akan melihat ilmu mereka yang pasti akan berguna bagi kita.
  • 7. Kemampuan belajar inilah yang akhirnya membuat perbedaan perjalanan tiap manusia. Karena masa depan kita ditentukan oleh siapa saja yang ada di sekeliling kita dan buku apa saja yang kita baca pada hari ini. Perubahan sekecil apapun pada hari ini apabila dilakukan terus menerus akan memberikan perubahan besar di masa depan.